Wednesday, July 2, 2008

Diskusi di Golkar Sulsel?


Sayang sekali saya lupa tanggal persisnya dan di mana materi ini dipaparkan. Di data komputer saya tertulis di "date created"-nya 12 Maret 2007. Seingat saya, ini adalah materi diskusi yang saya sampaikan di kantor DPD Golkar Sulsel. Waktu itu menjelang Pilkada Sulsel.

KOMUNIKASI POLITIK

DAN DEMOKRASI

OBROLAN SORE KONVENSI GOLKAR

KOMUNIKASI POLITIK

  • Komunikasi politik, komunikasi massa yang terkait dengan politik (kekuasaan, perumusan dan pengambilan keputusan yang berkaitan dengan kepentingan publik)
  • Komunikasi massa di level elite dengan elite (sasaran utama, narasumber)
  • Komunikasi massa di level elite dengan massa
  • Komunikasi massa di level massa dengan massa

DEMOKRASI

  • Dalam sistem politik yang demokratis, komunikasi politik antara lain berkaitan dengan perjuangan meraih kekuasaan, pembentukan pendapat publik, pengambilan keputusan politik (di level elite maupun di level massa pemilih)
  • Salah satu tujuan demokrasi adalah public services
  • Sistem nilai utama dari demokrasi adalah keadaban (civilized). Aspirasi politik disampaikan melalui mekanisme yang beradab. Komunikasi politik disampaikan secara beradab (walau dimaklumi, perang dan huru hara adalah model komunikasi politik paling tradisional yang tidak beradab).

makassar, 12 maret 2007

No comments:

Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...